Pusat Energi (Pusen) Sex / Kelamin / Chakra Svadistana
- Warna dari pancaran energi yang dihasilkan : Jingga / Orange
- Posisi : di bawah perut, abdomen (pada tulang pelvis)
- Elemen : Air
- Tanda astro : Cancer, Sagitarius, Scorpio
- Kelenjar : ovarium, testicle
- Organ : kandungan, alat kelamin, ginjal, kandung kemih, sistem sirkulasi
- Fungsi : asimilasi, sexual, kesenangan, keinginan, gaya hidup yang memanjakan emosi
- Disfungsi : gangguan kandung kemih dan ginjal, gangguan alat kelamin dan problem sexual, gangguan pinggang
Chakra Svadistana memiliki 6 lembar daun. Chakra sex berhubungan dengan penciptaan atau reproduksi & mempengaruhi aktivitas sexual seseorang. Chakra sex berkaitan erat dengan chakra tenggorokan yang berfungsi dalam penciptaan kreativitas atau ide. Seseorang dengan Chakra sex yang bersih dan aktif akan memiliki pikiran yang lebih positif serta percaya diri. Sebaliknya seseorang akan menjadi tidak perduli, kasar, berpikir negatif (kurang kreatif), termasuk sex menyimpang jika chakra sexnya kotor & terhambat
Pusat energi Sex ini kaitannya sangat erat dengan sistem kerja organ reproduksi baik laki laki maupun perempuan. Pusen ini terletak 2 jari di bawah pusar dan terus bersambung sampai ke daerah kemaluan. Pusen ini sangat berpengaruh dengan masa pubertas ketika sistem reproduksi mengalami perubahan-perubahan penting, selama konsepsi dan kehamilan, serta pada saat menopouse. Pusen dasar juga mempengaruhi kandung kemih dan sistem urine, masalah-masalah ginjal, ketidaksuburan, gangguan prostat, dan frigiditas.
Chakra Svadistana mengatur pola kerja sistem organ reproduksi baik bagi pria maupun wanita. Pusen ini juga berperan aktif pada masa-masa kesuburan. Juga selalu membentengi kesehatan organ vital yang dilindunginya. Jika Pusen ini tidak bekerja dengan baik, bagi laki-laki, akan menimbulkan masalah ereksi yang tidak mampu tahan lama (ejakulasi dini). Bagi wanita, umumnya yang Pusen sex nya lemah maka berpengaruh pada kesuburan organ intimnya. Oleh karena itu, agar kesehatan bagian organ reproduksi tetap terjaga maka Pusen ini harus pada kondisi yang stabil.
Pancaran energi dari Chakra Svadistana sangat mempengaruhi kesuburan Anda untuk mendapat keturunan. Banyak sekali pasangan yang sudah menikah berpuluh-puluh tahun tidak mempunyai keturunan, padahal dari keterangan medis tidak ada masalah dengan organ reproduksinya. Baik pada suami maupun istri. Jika terjadi masalah demikian, boleh jadi yang menjadi penyebab adalah aliran energi pusen sex yang kurang maksimal dalam menyuplai energi untuk kesuburan organ reproduksi.
Bagi pria dewasa, penghoptimalan kerja pusen sex sangatlah efektif dan aman sebagai terapi untuk mencegah ejakulasi dini. Ejakulasi dini berarti keluarnya sperma dari dalam penis dalam waktu yang masih “dini” (cepat). Atau bisa diartikan keluarnya sperma/air mani dari penis lebih cepat dari waktu normalnya berhubungan sexual. Ejakulasi dini adalah faktor yang paling sering dialami pria sehingga tidak bisa menikmati berhubungan badan dalam jangka waktu yang lama.
Energi yang berasal dari pusat energi sex ini akan dapat membuat sistem kerja organ reproduksi untuk mengalahkan segala gangguan kesehatan yang sebelumnya ada.
Aktifnya Chakra Svadistana ini juga dapat melenyapkan masalah Frigiditas pada wanita. Wanita yang mengalami gangguan atau gejala frigiditas seperti kurang pekanya organ reproduksi ketika sedang digunakan. Tidak mampu bereaksi terhadap rangsangan yang datang, tidka menyukai aktifitas hubungan intim dengan pasangannya.
Aktif dan optimalnya kerja pusat energi sex juga pastinya akan meringankan rasa nyeri yangd atang pada saat masa menstruasi pada wanita. Ada banyak pengalaman dari banyak Anda kita yang sudah dioptimalkan kerja pusat energi sexnya, ketika menstruasi rasa nyerinya berkurang hingga 50%-80% dibandingkan dengan sebelumnya.
Manfaat dari aktif dan teroptimalkan kerja dari Chakra Svadistana adalah sebagai berikut :
- Energi yang dipancarkan oleh pusat energi sex Meningkatkan gairah sexual bagi pria dan wanita.
- Meringankan gejala ejakulasi dini pada pria,
- Mengatasi frigiditas yang dialami wanita.
- Mengatasi masalah yang berkaitan dengan menopause.
- Meningkatkan mood dan gairah dalam berhubungan atau bercinta
- Meringankan dan menghilangkan rasa tidak nyaman pada saat periode menstruasi
- Dengan Aktif dan optimalnya pusat energi sex maka peluang untuk mendapatkan keturunan akan semakin besar.
- Mencegah masalah pada sistem urine dan prostat
- Menjaga kesehatan organ-organ reproduksi baik bagi pria maupun wanita.
- Mencegah datangnya masalah-masalah kronis pada ginjal.
- Dengan pancaran energi yang dihasilkan oleh pusen sex maka pada ibu hamil, kesehatan janin akan relatif lebih sehat.
- Kemampuan wanita dalam melahirkan secara normal akan meningkat
- Chakra Svadistana memproduksi energi Kreatifitas dalam berbagai bidang kehidupan.
Referensi Mengenai Chakra lain, silahkan klik untuk
informasi lengkapnya
Dalam Program 3 ( workshop privat online ataupun tatap muka secara langsung di Jogjakarta ), keseluruhan chakra berikut dengan jaringan energi serta sistem energi tubhuh akan dikondiskan dan dihubungkan dengan bagian yang terkait dengan fungsi spiritual, seperti lapisan jiwa, lapisan ruh sampai apda Percikan Cahaya Tuhan Di Dalam Diri.
Silahkan klik link di bawah ini untuk membaca informasinya :
Program
Workshop Privat Ilmu Spiritual Berbasis Energi Kesadaran
Program Lain yang sedang berlangsung :
Program 1 :Program
Terapi Pembersihan Energi Negatif
Program 2 : Program
Coaching Harian
0 comments:
Posting Komentar